Prabowo Subianto Sowan ke Susilo Bambang Yudhoyono, Disambut Ratusan Warga Pacitan, Jawa Timur

Avatar photo

- Pewarta

Minggu, 18 Februari 2024 - 16:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Tiongkok Xi Jingping. (Facbook.com @习近平 Xi Jinping )

Presiden Tiongkok Xi Jingping. (Facbook.com @习近平 Xi Jinping )

HELLO.ID – Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto disambut ratusan warga di sepanjang jalan, saat menuju Museum dan Galeri Seni SBY-ANI, di Pacitan, Jawa Timur, Sabtu, 17 Februari 2024.

Prabowo yang mengenakan pakaian dan topi berwarna krem nampak bersukacita dan menyapa warga yang rela keluar rumah dan menunggu kedatangannya.

Para warga pun berebutan untuk bersalaman dan mengabadikan momen tersebut.

Sebagian juga ada yang membawa anaknya dan beberapa sempat diberi ciuman di kepala oleh Prabowo.

Kunjungan ini dilakukan untuk bersilaturahmi dengan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), usai mendapat perolehan tertinggi berdasarkan perhitungan quick count.

Sesampainya di lokasi, Prabowo langsung disambut hangat oleh Presiden RI ke-6 beserta anak dan cucunya.

Baca artikel lainnya, di sini: Waspadai Peredaran Berita Bohong atau Hoaks, Usai Pemungutan Suara Pemilu Februari 2024

\”Hari ini saya mendapat kehormatan diterima oleh presiden Republik Indonesia ke-6, Bapak Susilo Bambang Yudhoyono dan seluruh keluarganya.\”

Lihat konten video lainnya, di sini: Disambut Ratusan Warga Pacitan, Jawa Timur, Prabowo Subianto Sowan ke Susilo Bambang Yudhoyono

\”Saya datang pertama sebagai seorang junior, saya berterima kasih atas dukungan beliau,\” kata Prabowo.***

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Fokussiber.com dan Hello.id.

Berita Terkait

Rocky Gerung Bertemu Sufmi Dasco, Pertemuan Dirancang oleh Saya, Jumhur Hidayat dan Ferry Juliantono
Kasus Perselingkuhan Seret Salah Satu Nama Kadernya, Ridwan Kamil, ini Tanggapan Partai Golkar
Presiden Prabowo Subianto: Kalau Tahun ke-4 Saya Mengabdi Namun Kecewakan Rakyat, Saya Malu Maju 2029
Presiden Prabowo Subianto Beri Kode Soal Calon Presiden ke 9, Nama Gibran Rakabuming Raka Tak Disebut
Terima Aspirasi, Mensesneg Prasetyo Hadi Kompak Nyanyi ‘Darah Juang’ Bareng Ratusan Mahasiswa
Usai KPK Tahan Hasto Kristiyanto, Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Acara Retret di Magelang
Ketua DEN Luhut Binsar Pandjaitan Tanggapi Kritik Publik Terhadap Pemerintah Lewat Aksi ‘Indonesia Gelap’
Terkait Tuntutan Unjuk Rasa Mahasiswa di Kawasan Patung Kuda, Presiden Prabowo Subianto Beri Tanggapan

Berita Terkait

Selasa, 8 April 2025 - 10:11 WIB

Rocky Gerung Bertemu Sufmi Dasco, Pertemuan Dirancang oleh Saya, Jumhur Hidayat dan Ferry Juliantono

Kamis, 3 April 2025 - 15:17 WIB

Kasus Perselingkuhan Seret Salah Satu Nama Kadernya, Ridwan Kamil, ini Tanggapan Partai Golkar

Rabu, 26 Februari 2025 - 13:34 WIB

Presiden Prabowo Subianto: Kalau Tahun ke-4 Saya Mengabdi Namun Kecewakan Rakyat, Saya Malu Maju 2029

Rabu, 26 Februari 2025 - 10:53 WIB

Presiden Prabowo Subianto Beri Kode Soal Calon Presiden ke 9, Nama Gibran Rakabuming Raka Tak Disebut

Sabtu, 22 Februari 2025 - 07:29 WIB

Terima Aspirasi, Mensesneg Prasetyo Hadi Kompak Nyanyi ‘Darah Juang’ Bareng Ratusan Mahasiswa

Berita Terbaru