Agus Kartasasmita Tanggapi Namanya Masuk dalam Bursa Calon Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum Golkar

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 13 Agustus 2024 - 21:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua Umum Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita menanggapi nama dirinya yang masuk dalam bursa calon Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum Golkar. (Dok. golkarpedia.com)

Wakil Ketua Umum Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita menanggapi nama dirinya yang masuk dalam bursa calon Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum Golkar. (Dok. golkarpedia.com)

HELLO.ID – Wakil Ketua Umum Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita menanggapi nama dirinya yang masuk dalam bursa calon Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum Golkar.

Selain Agus Gumiwang Kartasasmita, sejumlah nama juga masuk dalam bersa Plt Ketum Partai Golkar.

Seperti Bahlil Lahadalia, Gibran Rakabuming Raka hingga Presiden RI Joko Widodo.

Menanggapi hal tersebut, Agus Kartasasmita menyerahkan keputusan siapa (Plt) Ketua Umum Golkar pada rapat pleno.

“Pleno yang akan menentukan dan semua wakil ketua umum punya hak dan bisa menjadi plt ketum mengantarkan munas,” kata Agus.

Dia menilai, dalam rapat pleno tersebut, semua Wakil Ketua Umum Partai Golkar memiliki hak untuk menjadi Plt menggantikan Airlangga.

Rapat pleno digelar di kantor DPP Partai Golkar, Slipi Jakarta Barat, Selasa malam ini (13/8/2024).

Namun demikian saat disinggung soal kemungkinan dirinya yang akan menjadi Plt Ketua Umum Golkar, Agus Gumiwang enggan berkomentar.

“Pleno yang nanti akan menetapkan,” kata dia kembali menegaskan.

Beberapa nama santer terdengar yang diperkirakan akan menggantikan Airlangga Hartarto sebagai Ketua Umum Golkar.

Sebelumnya, Airlangga Hartarto mengumumkan pengunduran dirinya sebagai Ketua Umum (Ketum) DPP Partai Golkar di Jakarta, Minggu (11/8/2024).***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Infofinansial.com dan Infoesdm.com

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Haibanten.com dan Kontennews.com

Sedangkan untuk publikasi press release di media ini atau serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

Atau hubungi langsung WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Pastikan download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Berita Terkait

Presiden Prabowo Subianto: Kalau Tahun ke-4 Saya Mengabdi Namun Kecewakan Rakyat, Saya Malu Maju 2029
Presiden Prabowo Subianto Beri Kode Soal Calon Presiden ke 9, Nama Gibran Rakabuming Raka Tak Disebut
Terima Aspirasi, Mensesneg Prasetyo Hadi Kompak Nyanyi ‘Darah Juang’ Bareng Ratusan Mahasiswa
Usai KPK Tahan Hasto Kristiyanto, Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Acara Retret di Magelang
Ketua DEN Luhut Binsar Pandjaitan Tanggapi Kritik Publik Terhadap Pemerintah Lewat Aksi ‘Indonesia Gelap’
Terkait Tuntutan Unjuk Rasa Mahasiswa di Kawasan Patung Kuda, Presiden Prabowo Subianto Beri Tanggapan
Momen Prabowo Subianto Sapa dan Peluk Perwakilan PDI Perjuangan di HUT Partai Gerindra
Di Depan Jokowi, Prabowo Subianto: Kalau Saya Kecewakan Kepercayaan Rakyat, Saya Malu Maju Lagi
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 26 Februari 2025 - 13:34 WIB

Presiden Prabowo Subianto: Kalau Tahun ke-4 Saya Mengabdi Namun Kecewakan Rakyat, Saya Malu Maju 2029

Rabu, 26 Februari 2025 - 10:53 WIB

Presiden Prabowo Subianto Beri Kode Soal Calon Presiden ke 9, Nama Gibran Rakabuming Raka Tak Disebut

Sabtu, 22 Februari 2025 - 07:29 WIB

Terima Aspirasi, Mensesneg Prasetyo Hadi Kompak Nyanyi ‘Darah Juang’ Bareng Ratusan Mahasiswa

Jumat, 21 Februari 2025 - 14:31 WIB

Usai KPK Tahan Hasto Kristiyanto, Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Acara Retret di Magelang

Kamis, 20 Februari 2025 - 09:00 WIB

Ketua DEN Luhut Binsar Pandjaitan Tanggapi Kritik Publik Terhadap Pemerintah Lewat Aksi ‘Indonesia Gelap’

Rabu, 19 Februari 2025 - 13:45 WIB

Terkait Tuntutan Unjuk Rasa Mahasiswa di Kawasan Patung Kuda, Presiden Prabowo Subianto Beri Tanggapan

Minggu, 16 Februari 2025 - 11:36 WIB

Momen Prabowo Subianto Sapa dan Peluk Perwakilan PDI Perjuangan di HUT Partai Gerindra

Minggu, 16 Februari 2025 - 10:58 WIB

Di Depan Jokowi, Prabowo Subianto: Kalau Saya Kecewakan Kepercayaan Rakyat, Saya Malu Maju Lagi

Berita Terbaru